Hasil Laga Persib Bandung vs Persipura Jayapura, BRI Liga 1: Beckham Putra Cetak Brace

- 18 Februari 2022, 22:04 WIB
Aksi selebrasi gol Marc Klok pada laga Persib Bandung vs Persipura Jayapura/ligaindonesiabaru.com/
Aksi selebrasi gol Marc Klok pada laga Persib Bandung vs Persipura Jayapura/ligaindonesiabaru.com/ /

Walaupun terus menerus ditekan oleh serangan – serangan dari para pemain Persipura Jayapura, gawang Persib masih terus aman dan tidak kemasukan gol.

Hal itu tidak lepas dari penampilan memukau yang ditunjukkan oleh kiper utama persib, Teja Paku Alam.

Teja mampu menepis dan menggagalkan semua peluang yang diciptakan oleh tim Mutiara Hitam.

Baca Juga: Partikel Udara Virus COVID Dapat Menginfeksi Lebih dari 200 Kaki!

Keasyikan menyerang, gawang Persipura justru kembali dibobol oleh Beckham Putra pada menit ke – 66.

Dengan ini, adik kandung Gian Zola tersebut telah berhasil mencetak 2 kali brace, yang pertama Ia lakukan saat melawan Bali United.

Sampai dengan tiga menit perpanjangan waktu di babak kedua, skor akhir 3 – 0 masih tetap bertahan.

Dengan hasil ini, Persib kembali naik ke peringkat 3 klasemen sementara BRI Liga 1 menggeser Bhayangkara FC. 

Demikian informasi singkat hasil laga Persib Bandung vs Persipura Jayapura dalam lanjutan BRI Liga 1. ***

Halaman:

Editor: Bayu Kurniya Sandi

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah