Rp1,2 Juta BLT Subsidi Gaji Tahap 2 Cair ke 2,7 Juta Pekerja, Siap-siap Cek Namamu di kemnaker.go.id

- 13 November 2020, 21:01 WIB
ilustrasi BLT
ilustrasi BLT /Pixibay/EmAji

ZONABANTEN.com – Bantuan pemerintah BLT Subsidi Gaji BPJS Ketenagakerjaan termin 2 tahap 2 resmi cair mulai Jumat 13 November 2020.

Setelah beberapa hari sebelumnya pada Senin 9 November 2020 penyaluran BLT Subsidi Gaji BPJS Ketenagakerjaan termin 2 tahap 1 telah dilakukan, sehingga terhitung Kemnaker telah menyalurkan BLT Subsidi Gaji BPJS Ketenagakarejaan termin 2 pada 4.893.816 pekerja.

Sebanyak Rp5,8 triliun total anggaran yang telah dikeluarkan untuk BLT Subsidi Gaji BPJS Ketenagakerjaan di tahap 1 dan tahap 2.

Baca Juga: 4.8 Juta Pekerja Sudah Ditransfer BLT Subsidi Gaji Termin 2, Belum Dapat? Cek Namamu di Link Berikut

Bantuan BLT BPJS Ketenagakerjaan ini disalurkan secara bertahap yakni  termin 1 sebesar Rp1,2 juta pada September-Oktober 2020 dan termin 2 sebesar Rp 1,2 juta untuk periode November-Desember 2020.

Untuk mengetahui apakah anda termasuk pekerja yang mendapat BLT Subsidi Gaji di termin ke 2 ini, bisa anda lakukan dengan mengecek online di situs resmi kemnaker dan lihat status namamu.

Berikut cara mudah cek nama penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan di situs resmi kemnaker:

Baca Juga: BLT Subsidi Gaji Rp1,2 juta BPJS Ketenagakerjaan Tahap 1 dan 2 Sudah Cair, Berapa Bulan ?

1. Masuk ke situs www.kemnaker.go.id pada Browser anda.

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x