Catat! Kartu Sembako akan Disalurkan kepada 20 Juta Keluarga di Indonesia, Cek Syaratnya

- 23 Oktober 2020, 13:43 WIB
Ilustrasi: kartu sembako
Ilustrasi: kartu sembako /Hendra Nurdiyansyah/ANTARA FOTO

ZONABANTEN.com – Kartu Sembako akan disalurkan kepada 20 juta keluarga di Indonesia.

Kartu Sembako dulunya bernama Bantuan Pangan Nontunai (BPNT).

Kartu Sembako dipakai karena mudah disebut dan gampang diingat. karena namanya dekat dengan urusan perut.

Kartu sembako dimaksudkan untuk memperkuat perlindungan kepada masyarakat agar punya akses terhadap pangan yang bergizi.

Baca Juga: Emas UBS Stabil, Waktu Tepat Beli Emas ? Ini Penjelasannya

Kartu sembako diluncurkan pada awal Februari 2017, dimana pemerintah mengucurkan bantuan sebesar Rp1,32 juta per tahun atau Rp110.000 per bulan/keluarga untuk 15,6 juta keluarga.

Kartu sembako mengalami kenaikan nilai bantuan setelah dua tahun berjalan.

Di tahun 2019 pemerintah menaikkan nilai bantuan sebesar Rp1,8 juta per tahun per keluarga atau Rp150.000 per bulan/keluarga.

Baca Juga: Sinopsis Uttaran Hari Ini Jumat 23 Oktober 2020, Eps 16 Rintangan Ichcha agar Bisa Sekolah

Kartu Sembako kembali mengalami kenaikan nilai bantuan di masa pandemi.

Halaman:

Editor: Julian

Sumber: indonesia.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x