Natuna Ditimbun Longsor, Berikut Beberapa Faktor Penyebabnya

- 7 Maret 2023, 14:46 WIB
15 faktor penyebab terjadinya longsor di Natuna
15 faktor penyebab terjadinya longsor di Natuna /BPBD Natuna

Tanah yang bergetar juga dapat menyebabkan longsor. Selain gempa bumi, getaran yang dihasilkan lalu lintas di jalan sekitar lereng juga dapat menyebabkan terjadinya tanah longsor.

Getaran juga bisa muncul akibat penggunaan mesin, bahan peledak, atau bahkan petir.

Meski terjadinya perlahan, namun akumulasi dari keretakan-keretakan tanah oleh getaran-getaran kecil akan menyebabkan tanah jatuh ke bawah atau longsor.

7. Penggundulan Hutan

Penyebab longsor selanjutnya disebabkan oleh ulah manusia. Pepohonan di lereng, tebing, gunung, atau bukit berfungsi untuk menyerap air agar mencegah erosi tanah.

Jika sebuah area, terutama area lereng dan tebing tidak memiliki cukup pepohonan, ini akan menyebabkan terjadinya tanah longsor.

Hutan gundul akan memengaruhi struktur tanah yang melonggar karena tidak memiliki penahan, juga air tidak memiliki daerah resapan.

Baca Juga: Kekuatan TNI AL Belum Siap Tandingi Class Destroyer China Type 052D Luyang III, Bagaimana Nasib Natuna?

8. Penataan Pertanian yang Salah

Penyebab longsor selanjutnya ialah keberadaan lahan pertanian di lereng gunung. Penataan lahan pertanian maupun perkebunan yang buruk, akan berdampak pada timbulnya bencana longsor.

Halaman:

Editor: Dinda Indah Puspa Rini

Sumber: Natuna Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x