Dana Bansos BPNT 2022 Kembali Dicairkan, Berikut Persyaratan dan Cara Cek Penerimanya

- 4 Agustus 2022, 13:48 WIB
Syarat dan cara cek daftar nama penerima BPNT 2022
Syarat dan cara cek daftar nama penerima BPNT 2022 /Instagram.com/@kemensosri

ZONABANTEN.com – Bantuan Pangan Non Tunai atau BPNT dilaksanakan oleh Kementerian Sosial (Kemensos) sebagai program untuk menciptakan ketahanan pangan.

Untuk setiap bulannya, dana yang dicairkan melalui Bansos BPNT 2022 adalah sebesar Rp200 ribu.

Adapun syarat-syarat untuk mendapatkan bansos BPNT 2022 adalah sebagai berikut:

- WNI

- Termasuk keluarga miskin atau rentan miskin

- Bukan ASN, TNI, dan Polri

Baca Juga: Cair Lagi di Bulan Agustus, Cek Daftar Penerima Bansos BPNT 2022 Lewat HP, Buka Laman Resminya di Link Ini

- Warga terdampak pandemi Covid-19 atau kehilangan mata pencaharian karena PHK

Sedangkan untuk mengecek daftar nama penerima BPNT 2022, bisa dilakukan di laman cekbansos.kemensos.go.id dengan cara berikut:

Halaman:

Editor: IDHY ADHYANINDA SUGENG MULYANDINI

Sumber: cekbansos.kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x