Hati-hati! Tanpa Sadar, 5 Barang di Kamar Mandi Berikut Ini Bisa Picu Infeksi dan Penyakit Jahat

- 31 Januari 2022, 18:58 WIB
Penggantian Sikat Gigi Harus Dilakukan Secara Rutin Selama 3 Bulan Sekali/Ilustrasi dari Karolina Grabowska/Pexels
Penggantian Sikat Gigi Harus Dilakukan Secara Rutin Selama 3 Bulan Sekali/Ilustrasi dari Karolina Grabowska/Pexels /

ZONABANTEN.com - Kamar mandi merupakan salah satu tempat bersarangnya kuman dan bakteri.

Para ahli telah memperingatkan bahwa menggunakan beberapa barang yang disimpan di kamar mandi dengan terlalu lama, bisa menimbulkan infeksi dan penyakit.

Menjaga kebersihan kamar mandi adalah kunci agar anda terhindar dari berbagai infeksi dan penyakit.

Meski kamar mandi anda bersih berkilau dari lantai hingga langit-langit, masih ada beberapa barang yang harus anda ganti secara rutin.

Baca Juga: 5 Fakta Imlek yang Kebanyakan Orang Tidak Tahu

Inilah 5 barang di kamar mandi yang harus anda ganti rutin karena bisa picu infeksi dan penyakit jahat.

1. Sikat Gigi

Anda harus rutin mengganti sikat gigi anda setiap 3 bulan sekali, dan jangan biarkan orang lain memakainya bersamaan dengan anda.

Penelitian telah menunjukkan bahwa sikat gigi yang telah digunakan selama lebih dari tiga atau empat bulan, kurang efektif menghilangkan plak karena bulu mulai melebar.

Halaman:

Editor: IDHY ADHYANINDA SUGENG MULYANDINI

Sumber: The Sun


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x