Waspada Musim Hujan, Inilah Penyakit yang Sering Muncul Ketika Musim Hujan

- 9 Desember 2021, 19:41 WIB
Waspada Musim Hujan, Inilah Penyakit yang Sering Muncul Ketika Musim Hujan
Waspada Musim Hujan, Inilah Penyakit yang Sering Muncul Ketika Musim Hujan /Pixabay

Penderita Malaria akan merasa nyeri tulang dan otot, merasa menggigil dan lemas.

Diare

Penyakit Diare disebabkan konsumsi makanan dan minuman yang tidak sehat atau yang sudah terkontaminasi (tercemar) oleh bakteri, virus, parasit lainnya.

Baca Juga: Jelang Indonesia vs Kamboja, Pelatih Lawan Sesumbar Bisa Imbangi Tim Sekelas Juara Piala Dunia Brasil

Meskipun dalam waktu singkat akan sembuh, akan tetapi perlu diwaspadai jika penyakit ini terjadi pada balita.

Karena kematian balita akibat Diare masih cukup tinggi di Indonesia.

Tipes

Penyakit Tipes diakibatkan infeksi bakteri Salmonella typhi. Bakteri ini menyebar melalui konsumsi makanan karena tercemar air kotor dari banjir akibat hujan.

Gejala penyakit ini yaitu demam waktu yang lama, sakit kepala, BAB cair/diare, tidak ada nafsu makan, dan konstipasi.

Leptospirosis

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Berita Subang


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x