Daun Pepaya Jepang Selain Lezat Ternyata Banyak Manfaatnya! Nomor 5 Paling Dicari

- 30 Oktober 2021, 13:55 WIB
Manfaat daun pepaya, salah satunya anti kanker.
Manfaat daun pepaya, salah satunya anti kanker. /Pixabay/wufuquan

ZONABANTEN.com – Daun pepaya jepang selain lezat untuk bahan makanan, juga berkhasiat untuk menyembuhkan berbagai macam penyakit.

Daun pepaya jepang juga bisa bermanfaat untuk menyehatkan organ pencernaan, terutama usus.

Manfaat lain dari tumbuhan ini adalah:

Baca Juga: Wajib Tahu! Ini 6 Manfaat Udang Bagi Kesehatan

  1. Untuk menjaga daya tahan tubuh atau sistem imun.
  2. Daun pepaya jepang juga bisa berfungsi untuk membunuh berbagai jenis bakteri
  3. Daun pepaya jepang dapat membantu mengobati wasir
  4. Daun pepaya jepang mampu meningkatkan sirkulasi darah
  5. Daun pepaya jepang bisa membantu proses diet
  6. Daun pepaya jepang dapat membantu menurunkan kolestrol
  7. Membantu mengatasi nyeri saat datang bulan atau haid.
  8. Dapat juga mencegah batuk

Baca Juga: Kumpulan Tari Tradisional Di Indonesia, Beserta Asal Daerahnya

Agar mendapatkan manfaatnya, hanya dengan memanfaatkan daun pepaya jepang sebagai menu dalam makan sehari-hari. Tetapi jangan terlalu sering.

Kandungan di dalam daun pepaya jepang ini juga berbahaya bagi ibu hamil karena bisa menjadi racun bagi janin. Oleh karena itu ibu hamil dilarang mengonsumsi daun ini, selain itu efek sampingnya bisa berupa rasa mual.***

Editor: Rizki Ramadhan

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x