AMPUH! Sarapan dengan Makanan dan Minuman Ini, Efektif Turunkan Berat Badan

- 9 Maret 2021, 10:41 WIB
ILUSTRASI Sarapan
ILUSTRASI Sarapan /,*/PIXABAY

Yogurt dapat dimanfaatkan untuk menurunkan berat badan. Yogurt mengandung potongan protein yang sehat sehingga cocok untuk sarapan penurun berat badan yang ideal.

Studi membuktikan bahwa makan yogurt berprotein tinggi sebagai camilan menurunkan tingkat kelaparan dan mengurangi asupan makanan hingga 100 kalori di kemudian hari.

Baca Juga: Mau Hadiah Ponsel Samsung S20FE? Skuy Ikutan Lomba Foto Kekayaan Daerah dari BLU Kemenkominfo

5. Varietas beri

Varietas beri seperti strawberry, blueberry, blackberry, dan raspberry mengandung banyak nutrisi tetapi rendah kalori.

Selain mengandung banyak vitamin dan mineral penting, buah beri kaya serat yang dapat mengurangi rasa lapar sehingga bermanfaat untuk menurunkan berat badan.

Baca Juga: Kebut Solusi Sampah, Gerindra Tangsel Sebut Kerja Sama Kota Serang Bukan Jalan Keluar Sebenarnya 

6. Jeruk Bali

Selain rendah kalori, jeruk bali memiliki kandungan air dan serat yang tinggi sehingga bermanfaat untuk menurunkan berat badan.

Potongan jeruk bali dapat dikonsumsi untuk sarapan pagi hari.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: Kabar Lumajang


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah