Daftar Makanan Pahit Sehat, Dapat Membantu Menurunkan Glukosa Darah pada Penderita Diabetes

- 4 Februari 2021, 14:40 WIB
Ilustrasi Pare
Ilustrasi Pare /

13. Dill

Menurut sebuah penelitian, pemberian biji dan daun dill dapat membantu menurunkan kadar glukosa dan kolesterol pada penderita diabetes.

Adanya fenolik proanthocyanidins dan flavonoid dalam dill memiliki aktivitas antioksidan yang bertanggung jawab atas efek anti-diabetesnya.

Baca Juga: Konsumsi Pepaya Tidak Baik untuk Penderita Diabetes? Begini Kata Para Ahli 

14. Kulit buah delima

Kulit buah delima memang pahit, tetapi ini merupakan bagian buah yang paling bergizi.

Mereka mengandung sejumlah besar polifenol seperti flavonoid, tanin, asam fenolat, alkaloid, dan lignan. Sebuah penelitian telah menunjukkan bahwa kulit buah delima dapat membantu menurunkan kadar glukosa darah puasa dan mengelola diabetes.***

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah