Dishub Banten Telah Siapkan 21 Posko Pengamanan Jelang Arus Mudik Natal 2023 dan Tahun Baru 2024

- 19 Desember 2023, 20:03 WIB
Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Banten Tri Nurtopo/ANTARA/Mulyana
Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Banten Tri Nurtopo/ANTARA/Mulyana /

Baca Juga: Jelang Pemilu 2024, Kota Serang Rawan Politik Uang, Hal Ini Jadi Sebabnya

Al Muktabar juga menegaskan bahwa kunjungannya bertujuan untuk memastikan kemampuan produksi beras di Provinsi Banten. Salah satunya adalah yang diproduksi oleh PT Wilmar Padi Indonesia, Serang, Banten.

“Ini bagian upaya kita Pemprov Banten untuk mengecek kemampuan pangan kita, jika produk hulu kita terjamin dengan baik. Maka ketahanan pangan kita dapat kuat, bahkan di tingkatan tentu bisa mencapai kedaulatan pangan khususnya pada beras,” pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Rahman Wahid

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah