Profil Ralf Rangnick, Calon Kuat Manajer Interim MU yang Jadi Role Model Thomas Tuchel dan Jurgen Klopp

- 26 November 2021, 14:12 WIB
Ralf Rangnick
Ralf Rangnick /

Pada musim 2019/2020 lalu, ia nyaris pindah ke AC Milan usai meninggalkan RB Leipzig, dan akhirnya bergabung dengan Lokomotiv Moskow.

 Kini, Rangnick diklaim telah sepakat untuk menangani klub Premier League Manchester United (MU) menggantikan Ole Gunnar Solskjaer yang dipecat beberapa hari lalu.

Ia akan melatih MU sebagai pelatih interim hingga akhir musim 2021/2022, setelah Michael Carrick yang saat ini memegan posisi tersebut dianggap tidak cukup bagus.

Usai kokntrak 6 bulan sebagai pelatih interim habis, Rangnick akan menjadi konsultan tim Setan Merah selama 2 tahun sebagai bagian dari kesepakatan.***

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: The Sun


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x