Buka ASEAN IIDC 2023,Presiden Joko Widodo Yakin ASEAN Dapat Menjadi Jangkar Perdamaian Dunia

- 8 Agustus 2023, 10:51 WIB
Presiden Joko Widodo yakin ASEAN bisa menjadi jangkar perdamaian dunia
Presiden Joko Widodo yakin ASEAN bisa menjadi jangkar perdamaian dunia /Humas Setkab/Jay/Setkab

Baca Juga: Jokowi Ajak Negara ASEAN untuk Mengurangi Ketegangan di Indo-Pasifik 

Sebanyak 96 persen responden di Indonesia percaya bahwa moral yang baik ditentukan oleh kepercayaan kepada Tuhan.

“ASEAN telah menunjukkan bukti, negara-negara ASEAN antara lain Indonesia, telah berhasil mempertahankan tradisi toleransi yang kuat. Di tengah keberagaman budaya dan agama, Indonesia mampu terus menjaga kerukunan dan mengelola keragaman etnisitas, suku, budaya, agama, dan kepercayaan,” lanjut Presiden.

Pada kesempatan yang sama, Presiden Jokowi juga menyambut peran konstruktif para pemimpin agama dan budaya di ASEAN dalam pertemuan IIDC yang diprakarsai oleh Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBUN) dan Kementerian Luar Negeri RI.

Dalam acara tersebut, turut hadir pula Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy, Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno LP Marsudi, Menteri Agama (Menag) Yaqub Cholil Qoumas, Sekretaris Jenderal (Sekjen) ASEAN Kao Kim Hourn, dan Ketua Umum PBNU Cholil Yahya Staquf.***

Halaman:

Editor: Dinda Indah Puspa Rini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah