7 Alasan Mengapa CV Tidak Dilirik HRD, Apakah Milikmu Sudah Benar?

- 25 Februari 2023, 19:10 WIB
Berikut 7 alasan mengapa CV tidak dilirik oleh HRD
Berikut 7 alasan mengapa CV tidak dilirik oleh HRD /Anna Shvets/Pexels

ZONABANTEN.com - Berikut 7 alasan mengapa CV tidak dilirik HRD, apakah milikmu sudah benar? Simak penjelasannya berikut.

Salah satu hal terpenting dalam melamar sebuah pekerjaan adalah Curriculum Vitae atau CV, karena CV yang bagus dan menarik akan membuat HRD melirikmu. 

CV merupakan dokumen yang mencakup seluruh data diri termasuk pengalaman kerja, riwayat pendidikan, dan skill seseorang untuk melamar pekerjaan.

Sedangkan HRD adalah seseorang yang bertanggung jawab menangani pengembangan dan pelatihan karyawan.

Namun, kadang kala ada beberapa kriteria CV yang dianggap tidak mengikuti aturan untuk sebuah perusahaan, sehingga memperlambat proses screening perusahaan dalam mencari kandidat yang sesuai.

Mengutip dari akun TikTok @theavolife, berikut ini alasan CV-mu tidak dilirik HRD:

Baca Juga: 6 Tips Agar CV Lebih Menarik dan Tak Dighosting HRD, Jangan Asal Buat Ya!

1. CV yang Dibuat Tidak Menyesuaikan Profesi yang Dilamar

Halaman:

Editor: Dinda Indah Puspa Rini

Sumber: TikTok @theavolife


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x