Pendaftaran Program Kartu Prakerja Gelombang 48 Dibuka, Begini Cara dan Persyaratannya

- 6 Februari 2023, 12:06 WIB
Cara dan syarat mendaftar Kartu Prakerja gelombang 48
Cara dan syarat mendaftar Kartu Prakerja gelombang 48 /@prakerja.go.id/Instagram

5. Bukan anggota TNI/Polri, PNS/PPPK (ASN), Kepala Desa/Perangkat Desa, Komisaris BUMN/BUMD, pejabat negara atau anggota DPR/DPRD.

Jika syarat telah terpenuhi, maka peserta dapat mendaftar program Kartu Prakerja ini.

Untuk mendaftar berikut ini cara daftar program Kartu Prakerja:

1. Buka laman dashboard.prakerja.go.id.

2. Masukkan nama lengkap, email dan kata sandi. Klik 'Daftar'.

3. Lakukan verifikasi dengan membuka notifikasi pada email.

4. Jika sudah terverifikasi, login menggunakan alamat email dan password yang telah didaftarkan pada laman dashboard.prakerja.go.id.

5. Masuk ke dashboard, kemudian verifikasi KTP dan KK.

Baca Juga: Apa yang Dimaksud Skema Normal Kartu Prakerja 2023? Inilah Hal-hal yang Calon Pendaftar Perlu Ketahui

6. Lengkapi data diri dan unggah foto KTP dan swafoto Anda.

Halaman:

Editor: Dinda Indah Puspa Rini

Sumber: Prakerja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x