Kendaraan Golongan III Dilarang Masuk Tol Cipali Saat Libur Nataru

- 22 Desember 2022, 20:44 WIB
Ilustrasi Kendaraan Golongan III Dilarang Masuk Tol Cipali Saat Libur Nataru
Ilustrasi Kendaraan Golongan III Dilarang Masuk Tol Cipali Saat Libur Nataru /Instagram @basuki_hadimuljuno

Baca Juga: Konser BTS Yet To Come Hadir di Cinema, Army: War Ticket!

Mengendarai mobil di perjalanan yang panjang membutuhkan daya tahan yang baik. Jalan tol yang didominasi oleh jalanan lurus beraspal, akan mudah membuat Anda mengantuk dan mata cepat lelah.

Beristirahat sejenak bisa Anda lakukan untuk mengembalikan kondisi. Tol Cipali menyediakan beberapa rest area dengan dua tipe, tipe A dan tipe B.

Perbedaan kedua tipe ini adalah, tipe A memiliki SPBU, area parkir, food court, ATM, toilet umum, minimarket, dan bengkel. Sementara tipe B tidak memiliki SPBU walaupun fasilitas lain tetap ada.

Tipe A tersedia di:

KM 101 arah Jakarta

KM 164 arah Jakarta

KM 102 arah Palimanan

KM 166 arah Palimanan

Baca Juga: Jakarta hingga Surabaya, Berikut Prediksi Cuaca 23 Desember 2022 di Kota Besar Pulau Jawa

Halaman:

Editor: Rahman Wahid

Sumber: investor.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah