Dana Pelatihan Kartu Prakerja Tak Kunjung Diterima? Berikut 5 Faktor Insentif Gagal Dicairkan

- 7 Maret 2022, 20:33 WIB
Faktor penyebab insentif Kartu Prakerja tidak cair/Ilustrasi dari @prakerja.go.id/Instagram
Faktor penyebab insentif Kartu Prakerja tidak cair/Ilustrasi dari @prakerja.go.id/Instagram /

ZONABANTEN.com – Hasil seleksi Kartu Prakerja gelombang 23 akan segera diumumkan. Proses seleksi yang cukup lama disebabkan kuota untuk peserta baru di gelombang ini mencapai 500.000 orang.

Anggaran yang dikeluarkan pemerintah untuk Kartu Prakerja sendiri senilai Rp11 triliun dan diharapkan dapat menyerap 4,5 juta peserta baru.

Nantinya, Kartu Prakerja gelombang 23 akan memberikan biaya insentif Rp2,55 juta dan insentif pelatihan sebesar Rp1 juta.

Baca Juga: Besaran Bansos PBI Itu Berapa? Simak Penjelasan Lengkapnya dan Cara untuk Mendapatkan Bantuannya di Sini

Insentif itu sendiri akan dicairkan secara non tunai dengan cara ditransfer ke rekening bank atau akun e-wallet yang telah didaftarkan.

Setelah mendapat insentif, calon peserta harus mengisi 3 survei evaluasi sesuai jadwal yang tersedia di dashboard masing-masing.

Survei evaluasi pertama akan bisa diisi dalam waktu 30 hari setelah menerima insentif biaya mencari kerja yang pertama. Ingat, isi survei evaluasi dengan jujur sesuai dengan keadaanmu, ya.

Berita buruknya, tidak semua peserta akan mendapatkan insentif Kartu Prakerja. Loh, memang kenapa?

Ada beberapa faktor penyebab insentif Kartu Prakerja gagal dicairkan, antara lain:

Halaman:

Editor: Bayu Kurniya Sandi

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah