Gempa Bumi Ringan dan Dalam Telah Mengguncang Perairan Maluku Tenggara Pagi Ini

- 19 Februari 2022, 12:36 WIB
Lokasi Pusat Gempa Bumidi Perairan  Maluku Tenggara pada pagi ini, 19 Februari 2022./BMKG
Lokasi Pusat Gempa Bumidi Perairan Maluku Tenggara pada pagi ini, 19 Februari 2022./BMKG /
ZONABANTEN.com - Dari laman Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), 19 Februari 2022, diketahui gempa bumi tektonik telah mengguncang kawasan sekitar Perairan Maluku Tenggara pagi tadi jam 07.44 WIB dengan Magnitudo 5,0.

Menilik kekuatan gempa bumi hari ini masuk dalam kategori gempa ringan dengan tingkat kedalaman pusat gempanya 126 km.

Posisi gempa secara geografis berada di posisi 6,31 Lintang Selatan (LS), 131,08 Bujur Timur (BT) dengan posisi pusat gempanya berada perairan 186 km arah Barat Laut Maluku Tenggara Barat dan tidak berpotensi tsunami. .

Baca Juga: Arti Lengkap Asmaul Husna: Al Baqi, Al Hadi, Al Badi, Allah Maha Memberi Petunjuk

Baca Juga: Tes Kepribadian: Hanya Orang yang Detail yang Dapat Menemukan 6 Orang di Foto Ini

Getaran gempa dirasakan (Skala MMI: -) tidak disebutkan dari laman BMKG.

Lebih lanjut informasi ini diperlihatkan dalam gambar pusat gempa yang berada daratan di peerairan Maluku Tenggara terlampir.***

Editor: IDHY ADHYANINDA SUGENG MULYANDINI

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x