Zakat Tidak Bisa Diberikan pada Orang-orang Ini, Harus Dipahami dan Dicermati Dahulu Konsepnya

- 5 April 2023, 13:01 WIB
Pahami dan cermati konsep berzakat
Pahami dan cermati konsep berzakat /freepik

3. Keluarga Bani Hasyim dan Bani Muthalib (Keluarga Nabi SAW)

Rasulullah SAW bersabda "Sesungguhya harta zakat ini adalah kotoran manusia. Ia tidak halal bagi Muhammad SAW dan keluarganya," (HR Muslim).

Abu Hurairah pernah memerintahkan Al-Hasan bin Ali ra. untuk mengambil sebutir kurma dan memasukkannya ke dalam mulutnya.

Baca Juga: Zakat Fitrah dan Orang yang Berhak Menerimanya, Jangan Sampai Salah dalam Memberikannya

Melihat hal itu Rasulullah SAW berkata: "kikh...kikhh (agar ia memuntahkannya),"Lalu beliau melanjutkan "Apakah engkau tidak tahu bahwa kita tidak memakan harta zakat?," (HR. Bukhari dan Muslim).

4. Orang Kafir

Rasulullah SAW pernah berpesan kepada Muadz bin Jabal ra: "Ajarkanlah mereka bahwa mereka diwajibkan membayar zakat, yang diambil dari orang-orang kaya diantara mereka dan diberikan kepada orang-orang miskin diantara mereka,"

Hadist tersebut menjelaskan bahwa harta yang dimaksud, diambil dari kaum muslimin yang kaya dan diberikan kepada sesama kaum Muslimin yang miskin.

Perkara ini sejalan dengan tidak adanya anjuran berzakat bagi orang non Muslim yang kaya, maka orang non Muslim yang miskinpun tidak bisa diberikan zakat.

5. Orang yang Wajib Dinafkahi oleh Orang yang Mengeluarkan Zakat

Halaman:

Editor: Dinda Indah Puspa Rini

Sumber: Baznaz.go.id Syaikh Mustafa Bieg Al-Bigha.2018. Fiqih sunnah Imam Syafi’i


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x