Sambut Nuzulul Quran, Baca 3 Doa Berikut untuk Memohon Ampun dan Syafaat

- 19 April 2022, 14:44 WIB
3 doa yang dianjurkan untuk dibaca saat Nuzulul Quran
3 doa yang dianjurkan untuk dibaca saat Nuzulul Quran /Ilustrasi dari cahiwak/Pixabay

2. Doa Memohon Syafaat Saat Memperingati Nuzulul Quran

“Allaahumma nawwir quluubanaa bi tilaawatil qur aan, wa zayyin akhlaa qonaa bijaahil qur'an, wa hassin a’maalanaa bi dzikril qur aan, wa najjinaa minannari bi karomatil qur'an, wa adkhilnal jannata bi syafaa’til qur aan.”

Baca Juga: TERBARU! Jadwal Buka Puasa di Riau dan Sekitarnya Hari Ini, Selasa 19 April 2022, 17 Ramadhan

Artinya: "Ya Allah sinari hati kami sebab membaca Al-Qur’an, hiasi akhlak kami dengan kemuliaan Al-Quran, baguskanlah amalan kami karena berdzikir lewat Al-Quran, selamatkanlah kami dari api neraka karena kemuliaan Al-Quran, masukkanlah kami ke dalam surga dengan syafa’at Al-Qur’an."

3. Doa Saat Nuzulul Quran dan Memohon Ampun untuk Diri Sendiri

“Allahumma Innaka 'afuwwun Tuhibbul 'Afwa fa'fu anni.”

Artinya: “Ya Allah, Engkau Maha Pemaaf dan Engkau mencintai yang meminta maaf, karenanya maafkanlah aku.”

 Baca Juga: 19 April 2022 Memperingati Hari Apa? Berikut Sejarah Hari Hansip Nasional

Demikian 3 doa untuk menyambut Nuzulul Quran 17 Ramadhan 1443 H yang jatuh pada tanggal 19 April 2022.***

Artikel ini telah tayang sebelumnya di Berita DIY dengan judul 3 Bacaan Doa Menyambut Nuzulul Quran Saat 17 Ramadhan 1443 H Lengkap Latin dengan Artinya

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah