Anti Mainstream! Ucapan Selamat Hari Raya Idul Adha 2022

10 Juli 2022, 06:15 WIB
Ilustrasi.Idul Adha /Pixabay/suhailsuri

ZONABANTEN.com – Hari Raya Idul Adha 1443H atau Idul Adha 2022 akan kita jalani.

Hari Raya yang dikenal dengan nama Idul Kurban ini merupakan hari besar kedua setelah Hari Raya Idul Fitri.

Silahturahmi dengan berkunjung ke keluarga besar, sahabat atau rekan kerja sudah bisa dilakukan seiiring dengan makin berkurangnya kasus Covid-19.

Bagi anda yang tidak dapat berkunjung secara langsung, di era digital ini, silahturahmi juga bisa dilakukan secara online via WhatsApp atau video call atau melalui media sosial lainnya.

Nah, untuk anda yang punya banyak teman di WhatsApp Group atau (WAG), ucapan atau kata-kata ini bisa anda gunakan untuk memberikan ucapan selamat hari raya Idul Adha 2022.

Baca Juga: Ingin Doamu Cepat Sampai Pintu Langit? Baca Doa Ini Jika Ingin Cepat Terkabul Kata UAS

Harta paling berharga adalah sabar

Teman paling setia adalah amal

Ibadah paling indah adalah ikhlas

Identitas paling tinggi adalah iman

Pekerjaan paling berat adalah memaafkan

Mohon maaf lahir batin. Selamat Hari Raya Idul Adha 1443 H

Baca Juga: Elkan Baggott Jadi Starter, Gillingham Uji Coba Menghadapi Dover Athletic

Andai jemari tak sempat berjabat

Jika raga tak bisa bersua

Bila ada kata membekas luka

Semoga pintu maaf masih terbuka

Selamat Hari Raya Idul Adha 1443H

Baca Juga: CATAT! UAS Bagikan Cara Agar Panitia Tidak Haram Saat Mengambil Daging Kurban Untuk Konsumsi

Bila Idul Adha adalah lentera

izinkan membuka tabirnya

dengan maaf agar cahayanya

menembus jiwa fitrah dari tiap khilaf

Selamat Hari Raya Idul Adha 1443H

Baca Juga: Rukun dan Tata Cara Kurban Sesuai Syariat Islam untuk Persiapan Idul Adha 2022

Berbuat khilaf adalah sifat

Meminta maaf adalah kewajiban

Dan kembalinya fitrah adalah tujuan

Mohon maaf lahir dan batin.***

 

Editor: Yuliansyah

Tags

Terkini

Terpopuler