7 Fakta Aneh Tentang Lautan yang Jarang Didengar, Salah Satunya Terumbu Karang Gunakan Sunblock Alami!

- 24 Januari 2022, 14:16 WIB
7 fakta aneh tentang lautan yang jarang didengar, salah satunya terumbu karang gunakan sunblock alami./pexels/Neha Pandey
7 fakta aneh tentang lautan yang jarang didengar, salah satunya terumbu karang gunakan sunblock alami./pexels/Neha Pandey /

Baca Juga: PBSI Buat Ajang Refreshing, Jojo dan Ginting Malah Saling Berduel

Tidak disarankan untuk menambang emas tersebut karena saat ini tidak ada cara yang hemat biaya untuk menambang atau mengekstrak emas dari laut.

NOAA memperkirakan bahwa jika semua emas diekstraksi dari lautan, setiap orang di Bumi dapat memiliki 9 pon (4 kilogram) emas.

7.Terdapat artefak sejarah yang berlimpah

Menurut National Geographic, lebih banyak artefak bersejarah terletak di lautan daripada semua yang ada di museum dunia jika digabungkan.

Baca Juga: Kulik Lebih Lanjut, Berikut Ini 25 Hal Mencengangkan Terkait Organisasi Freemason

Entah itu jam matahari Viking yang digunakan untuk navigasi atau hadiah batu giok untuk dewa kuno, banyak sejarah dunia dapat ditemukan di dasar laut.

Belum lagi banyaknya bangkai kapal yang tergeletak di dasar laut.

Satu perkiraan oleh James Delgado, direktur Program Warisan Maritim NOAA, menyebutkan bahwa kurang lebih 1 juta bangkai kapal yang terkubur di lautan masih belum ditemukan.

Para ilmuwan yakin bahwa lautan menyimpan banyak rahasia tentang sejarah manusia dan asal usul planet ini.***

Halaman:

Editor: IDHY ADHYANINDA SUGENG MULYANDINI

Sumber: Live Science


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah