Ramalan Bill Gates Tentang Pandemi Cacar, Akankah Terjadi?

- 14 November 2021, 07:09 WIB
Ramalan Bill Gates Tentang Pandemi Cacar, Akankah Terjadi?
Ramalan Bill Gates Tentang Pandemi Cacar, Akankah Terjadi? /

Cacar termasuk penyakit ‘purba’ karena sudah menjadi permasalahan kesehatan manusia sejak zaman peradaban Mesir dan India sebelum masehi.

Tahun 1966, cacar atau smallpox menyebar hampir di seluruh Amerika, Afrika, dan Asia.

Baca Juga: Now We Are Breaking Up dan The Red Sleeve Bersaing untuk Rating Sengit Ketika Happiness Capai Puncak Barunya

Uni Soviet mengajukan pemberantasan smallpox menggunakan vaksin. Eradikasi ini merupakan tandingan yang cukup baik terhadap penyakit malaria yang menjadi fokus Amerika Serikat saat itu.

Pada tahun 1971 smallpox berhasil dieliminasi dari Amerika Selatan, diikuti Asia pada tahun 1975, dan tahun 1977 smallpox terakhir dieliminasi dari Afrika.

Hingga saat ini serangan smallpox tidak pernah terjadi lagi dan spesimen terakhir berada di Amerika dan Uni Soviet (Rusia).

Pada tahun 1978 WHO memberhentikan pemberian vaksin smallpox terhadap masyarakat kecuali para peneliti virus smallpox tersebut.

Baca Juga: 6 Hal yang WAJIB Dilakukan Setelah Dinyatakan Lolos SKD CPNS 2021, Biar Siap Hadapi Tes SKB CPNS 2021


Ramalan Bill Gates, akankah terjadi?

Ramalan dari Bill Gates terhadap serangan cacar di masa depan mungkin tidak lepas dari dampak perubahan iklim global.

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Sky News


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah