Polynya, Lubang Besar di Kutub Utara yang Rentan Terhadap Pemanasan, Dapat Menjadi Oasis Bagi Kehidupan

- 19 Oktober 2021, 10:40 WIB
Ilustrasi Wilayah Alaska, Amerika Serikat/Unsplash/DrewDempsey
Ilustrasi Wilayah Alaska, Amerika Serikat/Unsplash/DrewDempsey /

Di masa depan, polynya mungkin lebih sering terbuka saat es terakhir Arktik mencair.

Sementara dalam jangka pendek, area terbuka tersebut dapat menjadi oasis bagi kehidupan.

Yaitu suatu daerah yang subur dan terpencil yang berada di tengah gurun, umumnya mengelilingi suatu mata air atau sumber air lainnya dan memiliki beberapa pepohonan disekitarnya.

Sinar matahari yang menyinari air laut memungkinkan lebih banyak fotosintesis alga yang menarik ikan dan krustasea. ***

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: Live Science


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah