WOW! PBB Gelontorkan 600 Juta Dolar untuk Afghanistan, Buat Apa Ya?

- 13 September 2021, 09:18 WIB
PBB Berikan 600 Juta Dolar untuk Afghanistan
PBB Berikan 600 Juta Dolar untuk Afghanistan /

ZONABANTEN.com – Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) mengadakan konferensi di Jenewa, Senin, 13 September 2021.

Konferensi itu dilaksanakan guna menggalang dana untuk menghadapi krisis kemanusiaan di Afganistan.

Sebelum ada perebutan kota Kabul oleh Taliban, 18 juta orang di Afganistan mengharapkan adanya bantuan logistik untuk mereka.

Angka itu terus meningkat setelah pemerintah Afganistan runtuh dan diambil alih oleh Taliban. Ditambah lagi dengan adanya kekeringan dan kekurangan uang tunai dan makanan.

Baca Juga: Roma vs Sassuolo, Jose Mourinho Rayakan 1000 Laga dengan Kemenangan 

Setelah runtuhnya pemerintahan Afganistan, bantuan miliaran dolar kepada Afganistan berhenti.

Hal ini menambahkan banyak tekanan pada masyarakat Afganistan.

PBB sedang berupaya untuk mengadakan bantuan logistik bagi warga Afganistan.

Akan tetapi, saat ini PBB juga sedang berada pada krisis keuangan dan sedang berjuang secara finansial.

Baca Juga: Rilis Besok Pagi, Ini Keunggulan Iphone 13 

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah