Menarik! Ternyata Begini Sejarah Permen Kapas, Ditemukan oleh Dokter Gigi

- 7 Desember 2022, 13:46 WIB
Sejarah permen kapas yang pertama kali ditemukan oleh seorang dokter gigi
Sejarah permen kapas yang pertama kali ditemukan oleh seorang dokter gigi /anujatilj/Pixabay

ZONABANTEN.com – Menarik! Ternyata begini sejarah permen kapas, ditemukan oleh dokter gigi.

Siapa yang sangka, bahwa dokter gigi adalah orang yang pertama kali menemukan permen kapas? Yup, itu adalah fakta, dan permen kapas dulunya dikenal sebagai benang peri.

Fakta lainnya adalah, tahukah kamu bahwa benang permen kapas lebih tipis dari sehelai rambut manusia?

Baca Juga: Terungkap! Begini Cara Mudah Atasi Asam Lambung Naik, Salah Satunya Kunyah Permen Karet

Selain itu, ada pula permen kapas terpanjang yang membentang lebih dari 1.400 meter. Itu dibuat pada Juli 2009.

Untuk sejarah permen kapas sendiri, sering dikatakan muncul sebagai bentuk gula pintal di Eropa abad ke-19, dan pada saat itu permen kapas sama berharganya dengan emas.

Teknologi saat ini memungkinkan kita memproduksi permen kapas dengan mesin sederhana dan sedikit waktu, tak heran jika harganya mahal.

Baca Juga: Beredar Kabar Ada Selebriti Hingga Permen Mengandung Narkoba di Tragedi Halloween Party Itaewon 

Tidak bisa dibayangkan jika zaman dulu, permen kapas dibuat dengan dipintal secara manual menggunakan tangan.

Halaman:

Editor: Dinda Indah Puspa Rini

Sumber: Days of The Year


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x