Ternyata Ini Alasan Dosen Pembimbing Tidak Membalas Pesan, Mahasiswa Akhir Wajib Tahu!

- 8 Februari 2022, 06:36 WIB

Baca Juga: Jadwal Acara RCTI Hari Ini Selasa, 8 Februari 2022: Ikatan Cinta, Amanah Wali, Putri Untuk Pangeran 

2. Kurang Sopan dalam Menyapa

Menyapa merupakan hal yang paling biasa dilakukan oleh seseorang untuk memulai percakapan baik itu bertemu langsung atau secara online melalui media sosial.

Cara menyapa dosen saat mengirimkan pesan singkat tentu saja tidak bisa disamakan dengan ketika Anda akan menyapa teman.

Hentikan kebiasaan buruk menyapa dosen saat mengirimkan chat dengan bahasa gaul yang sekarang ini digunakan, seperti ‘P’ ‘ping’ atau sapaan yang kurang sopan lainnya seperti ‘Bapak lagi dimana?’ ‘Kapan bisa bimbingan?’.

Kejadian tersebut tentu akan membuat dosen merasa kesal dan akan mengatakan mahasiswa tersebut tidak diajarkan sopan santun.

Maka pastikan agar pesan Anda dibalas oleh dosen, gunakan tutur kata yang baik dan tidak memancing kemarahan dosen.

Baca Juga: Seorang Fotografer Korea Selatan Potret Momen Langka Ketika Perang di Yaman Jadi Sebuah Foto yang Fenomenal 

3. Dosen Sibuk

Jika merasa sudah mengirim pesan singkat ke dosen pembimbing dengan sopan namun tetap saja tidak dibalas, jangan buru-buru panik terlebih dahulu.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: zonamahasiswa.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah