Waspada! Jangan Sepelekan Nyeri di Bagian Tubuh Ini, Bisa Jadi Tanda Serangan Jantung!

- 6 Februari 2022, 20:46 WIB
Nyeri di dada bagian kiri dapat menjadi tanda dari serangan jantung
Nyeri di dada bagian kiri dapat menjadi tanda dari serangan jantung /Pixabay/Man_ge

Baca Juga: Cara Mendapatkan Obat Gratis dari Kemenkes untuk Pasien Isoman Terkonfirmasi Covid-19

Penderita harus menghentikan seluruh kegiatan mereka, kemudian dilanjut dengan beristirahat dalam posisi duduk atau tidur.

Setelah melakukan hal di atas, penderita dianjurkan untuk segera mendapatkan bantuan dengan menghubungi dokter atau fasilitas kesehatan terdekat.

“Nantinya akan dilakukan tindakan penyelamatan oleh dokter atau tim penyelamat untuk memberikan aliran darah pada pembuluh darah jantung yang tersumbat," ucapnya.

Ia menambahkan kembali bahwa ada baiknya bila mereka yang menunjukan gejala-gejala di atas juga tetap tenang ketika menunggu bantuan, dan tidak makan atau minum karena dapat menyebabkan tersedak.

Baca Juga: Mengejutkan! Vladimir Putin Putuskan Tak Perang Dengan Ukraina, Sebut AS Hanya Menakuti Publik

Menurutnya, apabila penderita merupakan pasien yang rutin melakukan kontrol, maka ia akan diberikan obat untuk mengurangi gejala.

Namun untuk mereka yang bukan , lebih baik untuk menerapkan langkah yang disarankan, serta tidak menunda untuk menghubungi fasilitas kesehatan, agar tidak terjadi kerusakan terhadap otot jantung.*** 

Halaman:

Editor: IDHY ADHYANINDA SUGENG MULYANDINI

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah