Dikira Hernia, Ternyata Dokter Malah Temukan Hal Mengejutkan Pada Bagian Vital Pria Ini

- 27 Januari 2022, 05:45 WIB
Dikira Hernia, Ternyata Dokter Malah Temukan Hal Mengejutkan Pada Bagian Vital Pria Ini/Ilustrasi dari Piron Guillaume/Unsplash
Dikira Hernia, Ternyata Dokter Malah Temukan Hal Mengejutkan Pada Bagian Vital Pria Ini/Ilustrasi dari Piron Guillaume/Unsplash /

Pria itu didiagnosis dengan kondisi yang sangat langka yang dikenal sebagai Persistent Mullerian duct syndrome (PDMS).

Hanya 200 kasus yang dilaporkan dari kondisi tersebut.

Kondisi ini terjadi ketika pria juga memiliki organ reproduksi wanita di samping penis dan skrotum mereka.

Gejala kondisi ini termasuk testis yang tidak turun dan terdapat hernia di selangkangan.

Baca Juga: Kisah Travers Beynon: Dikelilingi Puluhan Wanita Cantik, Sehari Mampu Meniduri Empat Wanita

Tapi organ wanita biasanya tidak ditemukan, kecuali dilakukan pemeriksaan mendalam.

Pasien sudah 10 tahun menderita benjolan yang membesar saat berdiri, namun mengempis saat ia berbaring.

Selama proses operasi pria tersebut, dokter menemukan adanya struktur seperti buah pir yang ternyata adalah rahim.

Mereka juga menemukan kantung skrotum yang berisi tuba fallopi dan testis, yang memiliki ovarium yang melekat padanya.

Baca Juga: Nam Yoon Su Ungkap Bagaimana Sulitnya Berakting dan Tumbuh Dewasa

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: NY Post


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x