Kenali Gejala Rematik yang Harus Diwaspadai

- 28 November 2021, 20:18 WIB
Kenali Gejala Rematik yang Harus Diwaspadai
Kenali Gejala Rematik yang Harus Diwaspadai /PIXABAY

ZONABANTEN.com - Rematik atau rheumatoid arthritis adalah kelainan autoimun yang menyebabkan peradangan sendi kronis.

Rematik memiliki beberapa gejala yang mungkin tidak disadari dan berbahaya jika dibiarkan begitu saja.

Berikut ini gejala-gejala rematik yang biasa dirasakan tapi disadari banyak orang:

Kelelahan

Rasa kelelahan bisa muncul sebelum timbulnya gejala lain dalam beberapa minggu atau bulan.

Kelelahan mungkin datang dan pergi dari minggu ke minggu atau hari ke hari. Kelelahan terkadang disertai dengan perasaan tidak sehat atau bahkan depresi.

Hal ini yang tidak banyak disadari orang sebagai gejala awal rematik.

Kekakuan Sendi

Kekakuan pada satu sendi atau lebih biasanya merupakan tanda awal.

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x