Cek Fakta: Minum Sambil Berdiri Berbahaya Bagi Kesehatan Ginjal

- 30 Desember 2020, 16:15 WIB
ilustrasi minum air.
ilustrasi minum air. /Daria Shevtsova/pexels.com/@daria

Artikel ini sebelumnya telah dimuat di moreschick.com dengan judul, Benarkah Minum Sambil Berdiri Berbahaya Bagi Ginjal-berikut-faktanya?page=all

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cinta Anda di 2021, Bersiaplah! Akan Ada yang LDR, Menikah, hingga Alami Pasang Surut 

Minum sambil duduk kadang lebih dianjurkan dengan alasan lebih sopan>

Namun bukan berarti bisa meningkatkan kesehatan ginjal.

Untuk menjaga kesehatan gijal, yang harus dilakukan adalah banyak minum air putih agar kotoran-kotoran bisa larut sehingga lebih mudah disaring oleh ginjal.

Baca Juga: Ulang Tahun Ke-25, Wajah V BTS Terpampang di Burj Khalifa Berkat Para ARMY

Jadi, mulai sekarang cobalah untuk membiasakan minum dengan posisi duduk dengan alasan kesopanan.***(Tiara Sayusti/Moreschick)

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: Moreschick


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah