Ini Tanda-tanda 'Delirium' Gejala Baru Covid-19, Diantaranya Alami Mood Swing, Berhalusinasi

- 16 Desember 2020, 20:45 WIB
Ini Tanda-tanda 'Delirium' Gejala Baru Covid-19, Diantaranya Alami Mood Swing, Berhalusinasi
Ini Tanda-tanda 'Delirium' Gejala Baru Covid-19, Diantaranya Alami Mood Swing, Berhalusinasi /Freepik

ZONABANTEN.com - Pandemi Covid-19 telah cukup lama melanda berbagai negara di dunia tidak terkecuali negara Indonesia. Pemerintah telah berjuang melawan penyebaran Covid-19 di berbagai wilayah melalui berbagai upaya pencegahan dan penanganan yang efektif.

Banyak relawan dan tenaga medis yang diperbantukan dalam melakukan penanganan terhadap setiap pasien yang terindikasi gejala Covid-19.

Selain tindakan-tindakan represif, pemerintah juga terus aktif melakukan upaya pencegahan yang maksimal untuk menekan angka penyebaran Covid-19.

Baca Juga: Grup Band K-Pop Super Junior Ungkapkan Keinginan Bertemu Presiden Jokowi

Salah satu upaya pencegahan yang masih terus dilakukan adalah dengan melakukan penyebaran informasi yang tepat dan menganulir informasi-informasi yang keliru terkait Covid-19.

Informasi terkait jumlah penyebaran kasus, tanda atau gejala baru, cara melakukan pencegahan hingga cara isolasi mandiri terus diberikan.

Salah satu hal yang penting untuk diketahui terkait pandemi Covid-19 adalah mengenai gejala-gejala yang mungkin muncul.

Baca Juga: Presiden Jokowi: Vaksinasi Covid-19 Akan Diberikan Secara Gratis Kepada Masyarakat Indonesia

Penting untuk bisa mendeteksi sedini mungkin orang yang terindikasi mengalami gejala Covid-19 agar tidak semakin menyebar secara luas.

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: WHO.Int


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x