Banjir Cuan! BTS dan NCT Teratas, Inilah 16 Boy Group K-Pop yang Albumnya Laris Manis Diburu Pembeli

- 26 Juni 2022, 20:49 WIB
BTS dan NCT, boy group K-Pop dengan penjualan album terbanyak sejauh ini
BTS dan NCT, boy group K-Pop dengan penjualan album terbanyak sejauh ini /Twitter @BIGHIT_MUSIC @NCTsmtown

Baca Juga: Diawali oleh Taeyong NCT, 33 Idola K-Pop Pria Ini Berulang Tahun pada Bulan Juli, Ada yang Sama denganmu?

8. TXT

TXT adalah junior BTS, mereka debut pada tahun 2019 dan sejauh ini telah berhasil menjual album sebanyak 3.332.307 eksemplar.

9. MONSTA X

MONSTA X debut pada tahun 2015. Album mereka telah terjual sebanyak 3.139.226 eksemplar.

10. ATEEZ

Boy Group asuhan KQ Entertainment ini telah menjual album sebanyak 2.593.083 eksemplar. Mereka debut pada tahun 2018.

11. THE BOYZ

THE BOYZ adalah senior ATEEZ, mereka debut pada tahun 2017.  Jumlah album yang telah mereka jual sejauh ini mencapai 2.552.987 eksemplar.

Baca Juga: Lirik Lagu ‘Love Theory’ Taeyong NCT dan Wonstein, Lagu Tentang Orang yang sedang Mabuk Cinta

Halaman:

Editor: Bayu Kurniya Sandi

Sumber: Koreaboo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah