Mendalami Karakter, 3 Aktris Korea Ini Justru Mendapat Efek Psikologis Akibat Bermain di Drama Perselingkuhan

- 31 Januari 2022, 15:19 WIB
Mendapatkan kesuksesan dalam drama, beberapa aktris korea ini justru harus membayar mahal dengan efek psikologi yang mereka dapatkan
Mendapatkan kesuksesan dalam drama, beberapa aktris korea ini justru harus membayar mahal dengan efek psikologi yang mereka dapatkan /Pexels/ronlach

ZONABANTEN.com - Mendalami karakter, adalah hal yang wajib dilakukan oleh para pekerja peran.

Para aktris Korea juga harus melakukan ini agar akting mereka terasa meyakinkan.Tetapi karakter yang terlalu didalami, terkadang tidak menyehatkan.

Beberapa aktris Korea ini bahkan mendapatkan efek psikologis akibat karakter yang mereka mainkan.

Jika melihat kasus beberapa aktris Korea, hal serupa juga pernah terjadi pada Heath Ledger, pemeran Joker dalam film Batman: The Dark Knight.

Baca Juga: Cha Jun Ho dan Lee Hyeop Drippin Positif COVID-19, Ini Kata Agensi 

Dikabarkan Heath Ledger bahkan terserang kepanikan, kegelisahan, bahkan susah tidur karena karakternya tersebut.

Bahkan ia harus menggunakan obat-obatan untuk meredam stressnya itu, yang akhirnya menjadi penyebab ia meninggal pada 22 Januari 2008.

Serupa seperti Heath Ledger, berikut ini 3 artis yang mendapatkan efek psikologis akibat perannya dalam drama perselingkuhan yang ZONABANTEN.com kutip dari KBIZoom:

Baca Juga: Kabar Gembira! PT. KAI Berikan Potongan Tiket Bagi Lansia 20 Persen

Halaman:

Editor: IDHY ADHYANINDA SUGENG MULYANDINI

Sumber: KBIZoom


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah