Sebut Suara Suami Adalah Suara dari Tuhan, Atta Halilintar Dikritik Patriarki

- 7 April 2021, 18:14 WIB
Atta Halilintar Dikritik Patriaki Usai Sebut Suara Suami Adalah Suara dari Tuhan
Atta Halilintar Dikritik Patriaki Usai Sebut Suara Suami Adalah Suara dari Tuhan /tangkapan layar Youtube The Hermansyah A6

ZONABANTEN.com – Belum genap dua minggu pasca menikah, pasangan Atta Halilintar dan Aurel Hermasnyah mendapatkan banyak perhatian terkait hubungan mereka.

Resmi menikah pada Sabtu, 3 April 2021, Atta-Aurel berhasil menarik perhatian masyarakat dengan rentetan acara dan berita mengenai pernikahan mereka.

Sebelumnya, pernikahan Atta dan Aurel mendapatkan komentar miring dari warganet karena momen tersebut turut diunggah di akun Sekretariat Negara.

Baca Juga: Update Kurs Rupiah terhadap Dolar 7 April 2021: Parah! Rupiah Tergerus Hampir 1 Persen

Menurut warganet, momen pernikahan tersebut merupakan hal yang tak ada urusannya dengan kepentingan negara, sehingga tak layak untuk dipublikasikan di akun resmi pemerintahan.

Belum usai perkara komentar miring mengenai momen pernikahan mereka, kini Atta Halilintar kembali mendapatkan perhatian warganet atas pernyataannya.

Hal ini lantaran unggahan dari Faiza Mardzoeki, sosok yang merupakan pendiri dari Wanita Baca.

Baca Juga: Defisit Anggaran, Pengamat Sebut Pemerintah Daerah Dapat Gunakan SiLPA

Dalam unggahannya di Twitter @FaizaMardz, ia menyoroti pernyataan Atta yang diunggah pada suatu artikel berita dan mengkritiknya sebagai Youtuber patriarki.

Halaman:

Editor: Bunga Angeli


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x