8 Caleg yang Berpotensi Duduk di DPRD Kota Cilegon Dapil 4, Rekapitulasi Hasil Pemilu 2024 dan Sainte Lague

- 10 Maret 2024, 06:10 WIB
8 Caleg yang Berpotensi Duduk di DPRD Kota Cilegon Dapil 4, Rekapitulasi Hasil Pemilu 2024 dan Sainte Lague
8 Caleg yang Berpotensi Duduk di DPRD Kota Cilegon Dapil 4, Rekapitulasi Hasil Pemilu 2024 dan Sainte Lague /

ZONABANTEN.com – Ini adalah daftar nama caleg yang kemungkinan lolos ke DPRD Kota Cilegon dari Dapil 4.

Dapil 4 ini merupakan daerah pemilihan dengan alokasi kursi DPRD Kota Cilegon paling sedikit.

Hanya ada 8 kursi yang diperebutkan dari Dapil 4 DPRD Kota Cilegon untuk daerah pemilihan Pulomerak dan Gerogol.

Baca Juga: 10 Nama Caleg yang Berpotensi Duduk di DPRD Kota Cilegon Dapil 1, Hitung Rekapitulasi Hasil Pemilu 2024

Berdasarkan hasil rekapitulasi hasil Pemilu 2024, ada 59.846 orang yang menggunakan hak pilihnya pada Pemilu 2024 untuk DPRD Kota Cilegon dapil 4.

Dari jumlah pemilih tersebut sejumlah 59.213 suara sah dan 3.367 suara tidak sah.

Berikut ini hasil jumlah suara partai Pemilu 2024 untuk DPRD Kota Cilegon Dapil 4.

Partai: Suara

PKB: 1.071

Partai Gerindra: 6.758

Halaman:

Editor: Rahman Wahid

Sumber: pemilu2024.kpu.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x