Mengintip Peluang Juara Liga Inggris, Manchester City atau Liverpool?

- 9 Mei 2022, 20:14 WIB
Kevin De Bruyne dan Mo Salah
Kevin De Bruyne dan Mo Salah /Octavianus Bryan/

Baca Juga: Bursa Transfer Liga 1: Stefano Lilipaly Gabung Borneo FC, Ramdani Lestaluhu Tinggalkan Persija

Di atas kertas tampaknya 90 persen City dan Liverpool bisa memenangkan laga-laga itu. Namun tim-tim kuda hitam seperti Wolves dan West Ham tidak bisa dipandang sebelah mata.

Wolves pun sejak lama selalu menjadi batu sandungan bagi tim-tim besar Liga Inggris.

Kepercayaan diri mereka pun sedang meningkat setelah come back melawan Chelsea pekan lalu dalam laga yang berakhir imbang 2-2.

Walau berat, Wolves pun masih punya peluang untuk setidaknya finis di urutan ke-7 dan bermain di kompetisi Eropa musim depan.

Baca Juga: Apa Itu LGBT dan Bagaimana Tanda Seseorang Mempunyai Perilaku Tersebut? Ini Penjelasannya

Namun ambisi City tampaknya jauh lebih besar untuk bisa mengamankan laga berikutnya karena perbedaan poin dengan Liverpool yang masih jauh dari kata aman.

Setelah melawan Wolves, City akan bertemu West Ham. Sama seperti Wolves, West Ham seringkali merepotkan tim-tim big six musim ini.

Mereka juga masih punya asa untuk bisa finis di atas Manchester United dan bermain kembali di kompetisi Eropa.

Namun tampaknya inkonsistensi West Ham yang sangat tidak bisa ditebak membuat City bisa memenangkan laga tersebut dengan mudah.

Halaman:

Editor: Octavianus Bryan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x