Pembelanjaan Alutsista 137 Triliun Rupiah, Kemenham Pesan dari Pindad

- 5 Oktober 2020, 10:18 WIB
Ilustrasi alutsista.
Ilustrasi alutsista. //Unsplash

Untuk kemampuan jelajah, Kapal Selam Alugoro mampu bergerak selama 50 hari.

Kapal selam itu juga didesain dengan life time hingga mencapai 30 tahun.

Baca Juga: Diduga Jadi Tempat Prostitusi, Satpol PP Segel Hotel di Kota Tangerang

Bobot total kapal selam tersebut sebesar 1.460 ton saat muncul di permukaan dan 1.596 ton ketika menyelam di bawah permukaan. 

Kapal Selam Alugoro rencanya akan diserahterimakan ke TNI pada Desember 2020.

Selain kapal selam, PAL Indonesia memproduksi berbagai jenis Produk Kapal Cepat / Kapal Khusus, dan beberapa Produk yang sudah dikuasai.

Baca Juga: Jadwal Acara NET TV Hari Ini Senin 5 Oktober 2020 : Drakor Pinocchio

Sebut saja jenis Landing Platform Dock kapal berukuran 125 meter Penghancur Rudal 105 meter (Frigate), Kapal Cepat Rudal kelas 60 meter, Kapal Patroli Cepat Steel Hull kelas 57 meter, Kapal Riset 1200 GT Kapal Patroli Cepat / Kapal Lambung Aluminium Khusus hingga 38 meter Tugboat dan Anchor Handling Tug / Supply kapal hingga 6.000 kelas BHP, serta Kapal Penangkap Ikan hingga 60 GRT.

Sementara itu, anggota Komisi I DPR RI TB Hasanudin yang juga Ketua Panja RUU soal Industri Pertahanan mengatakan, industri pertahanan Indonesia sudah berada dalam jalur yang baik.

Kerja sama yang dibangun beberapa perusahaan Indonesia dengan luar negeri, misalnya PAL dengan Italia dalam memproduksi frigate, maupun dengan Daewoo dalam memproduksi kapal selam dinilainya sebagai perkembangan positif.

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Republika


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah