Pembelanjaan Alutsista 137 Triliun Rupiah, Kemenham Pesan dari Pindad

- 5 Oktober 2020, 10:18 WIB
Ilustrasi alutsista.
Ilustrasi alutsista. //Unsplash

Kendaraan ini dilengkapi dengan two-man turret kaliber 90 mm serta senapan mesin kaliber 7,62 mm untuk daya gempur maksimal dan dioperasikan oleh 3 orang personel.

Mesin diesel 340 HP yang dilengkapi dengan Turbo Charger Intercooler mampu membawa kendaraan ini pada top speed 80 km/h dengan daya jelajah sejauh 600 kilometer.

Baca Juga: Sinopsis Ishq Mein Marjawan Pagi Ini Senin 5 Oktober 2020 Episode ke 12 di ANTV

Tank

Tak hanya kendaraan taktis, Pindad juga membuat Tank yang diberi nama Harimau.

Harimau Medium Tank Kanon 105 mm adalah kendaraan tempur produk terbaru dari PT Pindad yang didukung oleh Kementerian Pertahanan RI sesuai kebutuhan Tentara Nasional Indonesia (TNI).

Kendaraan ini dilengkapi dengan two-man turret kaliber 105 mm serta senapan mesin kaliber 7,62 mm untuk daya gempur maksimum.

Harimau Medium Tank didesain khusus untuk daerah operasi tropis seperti hutan karena memiliki bobot yang lebih ringan dari Main Battle Tank.

Baca Juga: Jadwal Acara RTV dan Link Streaming Hari Ini Senin 5 Oktober 2020 : Masked Rider Black, Ultraman

Senjata Api

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Republika


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah