Kapolri Tegaskan Komitmen Polri dalam Menjaga Keamanan untuk Mewujudkan Indonesia Emas 2045

- 11 Januari 2024, 11:35 WIB
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo ungkap bahwa keamanan adalah upaya utama dalam pembangunan menuju Indonesia Emas 2045
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo ungkap bahwa keamanan adalah upaya utama dalam pembangunan menuju Indonesia Emas 2045 /Fajar/PMJ News

ZONABANTEN.com – Kapolri tegaskan komitmen Polri dalam menjaga keamanan untuk mewujudkan Indonesia Emas 2045. Komitmen Polri dalam memberikan solusi dan menjamin keamanan bagi rakyat Indonesia kembali ditegaskan oleh Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.

Hal ini untuk menjaga situasi kamtibmas agar tetap kondusif dan sejalan dengan visi pembangunan menuju Indonesia Emas 2045.

“Polri akan terus bertekad menjadi solusi dalam berbagai kendala yang dihadapi di masyarakat,” ujar Kapolri Sigit.

Baca Juga: Presiden Joko Widodo Soal Indonesia Emas 2045: Pembangunan SDM adalah Kuncinya 

Kapolri menyampaikan, bahwa diperlukannya langkah-langkah strategis dalam menjaga keamanan negara.

Upaya ini mencakup penguatan aparat keamanan, kerjasama antarinstansi, dan penerapan teknologi canggih.

Upaya lainnya yaitu pencegahan kejahatan, intelijen keamanan, partisipasi masyarakat, manajemen krisis, dan peningkatan kesadaran melalui edukasi.

Baca Juga: Sampaikan Pidato Kenegaraan, Presiden Joko Widodo Ungkap Strategi dan Pondasi dalam Meraih Indonesia Emas 2045 

Halaman:

Editor: Dinda Indah Puspa Rini

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x