Cek Disini, Ada 9 Juta Keluarga BLT Rp500 Ribu, Mungkin Anda Salah Satunya

- 12 September 2020, 17:27 WIB
Ilustrasi dana BLT subsidi gaji Rp600 ribu.
Ilustrasi dana BLT subsidi gaji Rp600 ribu. /Freepik/Budi Purwito

Diungkapkan Menteri Sosial (Mensos) Juliari Batubara, bahwa bantuan langsung tunai (BLT) Rp500 ribu per keluarga ini ditargetkan menyasar sekitar 9 juta Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

Baca Juga: Update Corona Provinsi Maluku Sabtu 12 September, TOTAL 1.420 Sembuh

Juliari melanjutkan bahwa bantuan langsung tunai (BLT) Rp500 ribu akan diberikan kepada pemilik Kartu Keluarga Sejahtera (KKS).

Ia menjelaskan beberapa syarat untuk untuk bisa mendapatkan Bantuan Sosial Tunai (BST) Rp500 ribu tersebut, diantaranya penerima harus memiliki Kartu Keluarga Sejahtera (KKS).

Selain itu, penerima Bantuan Sosial Tunai (BST) Rp500 ribu ini juga bukan penerima Program Keluarga Harapan (PKH).

Baca Juga: Tidak Jadi Hari Jumat, Pencairan BLT Karyawan Tahap Tiga Diundur Senin 14 September 2020

Menurut Juliari, bantuan sosial tunai (BLT) Rp500 ribu ini akan ditransfer langsung ke rekening pemilik Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) melalui 4 bank yang tergabung dalam Himpunan Bank Negara yakni Bank BRI, BNI, BTN dan Mandiri.

Untuk itu, bagi masyarakat yang tidak masuk dalam penerima PKH, bisa memastikan statusnya apakah dapat bantuan langsung tunai (BLT) Rp500 ribu dari pemerintah atau tidak.

Berikut ini cara cek nama penerima BLT Rp500 ribu perkeluarga dari Kementerian Sosial (Kemensos).

Baca Juga: Update Corona Lampung Sabtu 12 September, NOL Sembuh Hari Ini

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Mantra Sukabumi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah