Pelatihan Kompetensi Program Kartu Prakerja Bisa Dibeli di Platform Ini, Termasuk Tokopedia dan Bukalapak

- 11 Januari 2023, 10:10 WIB
Pelatihan Kompetensi Program Kartu Prakerja Bisa Dibeli di Platform Ini, Termasuk Tokopedia dan Bukalapak
Pelatihan Kompetensi Program Kartu Prakerja Bisa Dibeli di Platform Ini, Termasuk Tokopedia dan Bukalapak /UNSPLASH/@sunburned_surveyor/

Bagi yang dinyatakan telah lolos, bantuan dengan nominal yang telah ditentukan bakal diberikan 1 kali dan bisa digunakan untuk beberapa program pelatihan.

Saldo yang didapat dan dimiliki bisa dicek di dashboard secara berkala.

Perlu diketahui bahwa saldo yang dimiliki hanya bisa digunakan oleh pemilik akun yang dinyatakan lolos, sehingga tidak bisa diberikan atau digunakan oleh orang lain.

Dan meski hanya mendapat bantuan 1 kali saja, mereka yang lolos boleh dan bisa mengikuti beberapa program pelatihan.

Namun, ingat, bahwa saldo yang didapat hanya bisa digunakan dalam kurun waktu 30 (tiga puluh) hari setelah didapatkan.

Baca Juga: Ciri-ciri dan Mitos Perkutut Katuranggan Lurah, Punya Corak Kayak Gini, Pemiliknya Bisa Mendapatkan Ini

Baca Juga: Siapkan Berkasnya! KUR Mandiri 2023 Akan Dibuka. Cek Syarat, Dokumen, Suku Bunga, Dan Cara Pengajuannya Disini

Pembelian pelatihan juga hanya bisa dilakukan di platform digital berikut :

  • Tokopedia
  • MauBelajarApa
  • Bukalapak
  • Pintaria
  • Sekolahmu
  • Kemnaker
  • Pijar Mahir

Demikian info platform pembelian pelatihan peningkatan kompetensi program Kartu Prakerja.

Info atau berita menarik lainnya seputar program Kartu Prakerja bisa dicek dengan KLIK DI SINI dan KLIK DI SINI!***

Halaman:

Editor: Muhammad Rizky Erlangga

Sumber: prakerja.go.id Instagram prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah