Mulai 1 Juli 2022, Ini Cara Beli Pertalite dan Solar Subsidi Pakai My Pertamina, Ternyata Bisa Tanpa Aplikasi!

- 30 Juni 2022, 18:16 WIB
Mulai 1 Juli 2022, Ini Cara Beli Pertalite dan Solar Subsidi Pakai MyPertamina, Ternyata Bisa Tanpa Aplikasi! /mypertamina.id
Mulai 1 Juli 2022, Ini Cara Beli Pertalite dan Solar Subsidi Pakai MyPertamina, Ternyata Bisa Tanpa Aplikasi! /mypertamina.id /

ZONABANTEN.com - Membeli BBM Pertalite dan Solar bersubsidi harus menggunakan MyPertamina mulai besok, Jumat 1 Juli 2022, seperti ditetapkan oleh pemerintah.

MyPertamina kini akan menjadi persyaratan bagi setiap masyarakat untuk bisa membeli Pertalite dan Solar subsidi untuk kendaraannya dalam waktu dekat ini.

Semua konsumen harus terdaftar terlebih dulu dalam MyPertamina sebelum bisa membeli bahan bakar Pertalite dan Solar bersubsidi kapan pun setiap hari.

Pendaftaran MyPertamina ini dilakukan agar kendaraan yang digunakan terdaftar dalam pusat data Pertamina sebagai penerima subsidi BBM dari pemerintah.

Peraturan baru ini akan mulai berlaku besok, Jumat 1 Juli 2022. Untuk itu, dari sekarang masyarakat sudah harus mendaftar di MyPertamina. Caranya klik DI SINI.

Baca Juga: Jelang Idul Adha, Wagub DKI Pastikan Hewan Kurban di Jakarta Bebas dari PMK

Lalu, bagaimana cara membeli Pertalite dan Solar bersubsidi dengan menggunakan MyPertamina sesuai aturan baru yang akan berlaku mulai besok, 1 Juli 2022 ini?

Cara membeli Pertalite dan Solar subsidi menggunakan MyPertamina ini ternyata sangat mudah. Bahkan, Anda bisa melakukan tanpa menggunakan aplikasi tersebut.

Untuk mendaftar MyPertamina juga bisa tanpa aplikasi, melainkan melalui website resmi milik Pertamina, yaitu subsiditepat.mypertamina.id, atau klik DI SINI.

Halaman:

Editor: Bayu Kurniya Sandi

Sumber: Instagram @mypertamina


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x