Isi Teks Lengkap Sumpah Pemuda 28 Oktober dengan Sejarahnya

- 27 Oktober 2021, 21:49 WIB
Teks Sumpah Pemuda
Teks Sumpah Pemuda /Pixabay-Free Photos

ZONABANTEN.com –  Setiap tanggal 28 Oktober kita sebagai bangsa indonesia pasti ingat bahwa 28 Oktober merupakan hari dan tanggal bersejarah bagi perjalanan bangsa Indonesia dalam memperjuangkan kemerdekaan.

Sumpah pemuda merupakan ikrar oleh para pemuda-pemudi Indonesia yang menyuarakan untuk bertumpah darah, berbangsa, dan berbangsa Indonesia sebagai bentuk semangat untuk meneguhkan cita-cita berdirinya negara Indonesia.

Sumpah Pemuda adalah keputusan Kongres Pemuda Kedua yang diselenggarakan selama dua hari yakni pada 27-28 Oktober 1928 di Batavia atau yang kini bernama Jakarta.

Baca Juga: 15 Link Download Twibbon Hari Sumpah Pemuda 2021 yang Dapat Kamu Upload di Sosial Media dan Sejarahnya

Ketetapan ini menerangkan cita-cita akan tanah air Indonesia, bangsa Indonesia, dan bahasa Indonesia.

Berikut ini adalah isi teks naskah Sumpah Pemuda 28 Oktober sebagaimana tercantum pada prasasti di dinding Museum Sumpah Pemuda.

Naskah orisinil ditulis menggunakan ejaan Van Ophuijsen.

Pertama, Kami poetra dan poetri Indonesia, mengakoe bertoempah darah jang satoe, tanah Indonesia.

Kedoa, Kami poetra dan poetri Indonesia mengakoe berbangsa jang satoe, bangsa Indonesia.

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Galamedia News


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x