Setelah Setahun Lebih Ditutup, Bali Kembali Dibuka untuk Turis Internasional dari 19 Negara

- 14 Oktober 2021, 18:35 WIB
Salah satu destinasi pariwisata di Bali.
Salah satu destinasi pariwisata di Bali. /MadebyNastia/Pixabay

I Putu Astawa, Dinas Pariwisata Bali mengatakan pemesanan hotel sedikit.

"Belum karena waktunya mendadak sekali," ujar I Putu Astawa saat ditanya soal lonjakan pemesanan. "Mereka butuh waktu untuk mengurus visa dan penerbangan." Kata I Putu Astawa.

Baca Juga: Buntut dari Action Figure Levi yang Mengecewakan, Setiap Pembeli Mendapatkan Kompensasi

“Kami siap menerima wisatawan yang berkunjung ke Bali, tapi tentu bukan berarti semua tamu tiba-tiba berkunjung ke Bali,” kata Ida Bagus Purwa Sidemen, direktur eksekutif asosiasi hotel dan restoran pulau itu.

"Paling cepat, akhir tahun, kita bisa mengevaluasi apakah situasinya sudah membaik." Kata Ida.***

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: channelnewsasia


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x