Kenapa BSU 2021 Tahap 4 dan 5 Tak Kunjung Cair? Ternyata Ini Alasannya

- 14 September 2021, 11:43 WIB
Kenapa BSU 2021 Tahap 4 dan 5 Tak Kunjung Cair? Ternyata Ini Alasannya
Kenapa BSU 2021 Tahap 4 dan 5 Tak Kunjung Cair? Ternyata Ini Alasannya /

ZONABANTEN.com - Kenapa BSU 2021 tahap 4 dan 5 tak kunjung cair?

Pertanyaan tersebut banyak sekali ditanyakan oleh karyawan atau pekerja yang berstatus sebagai penerima BSU 2021.

Sebenarnya alasan kenapa BSU 2021 tak kunjung cair adalah karena adanya proses pencairan yang cukup panjang.

Maka dari itu pencairan dana ke rekening Anda juga menjadi cukup lama.

Baca Juga: Premier League: Libas Burnley, Everton Naik ke Peringkat 4 Sementara Premier League 

Kemnaker benar-benar harus memperhatikan bahwa semua data penerima sudah benar.

Sehingga nantinya tidak ada kasus gagal cair karena data yang diterima oleh Kemnaker salah.

Selanjutnya proses pencairan juga akan memakan waktu yang lama karena ada beberapa penerima yang menggunakan rekening swasta.

Hal itu menjadikan Kemnaker harus memberikan sejumlah data penerima BSU, yang belum memiliki rekening bank Himbara kepada pihak bank.

Baca Juga: Dibully Karena Maruk Main Bola, Devano Danendra Pernah Dibuang ke Tong Sampah, Begini Kisahnya 

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x