Presiden Jokowi Beri Selamat pada Joe Biden, Berharap Perkuat Kemitraan Strategis

- 21 Januari 2021, 13:22 WIB
Jokowi ucapkan selamat atas resminya Joe Biden menjadi presiden baru Amerika Serikat.
Jokowi ucapkan selamat atas resminya Joe Biden menjadi presiden baru Amerika Serikat. /twitter.com/@jokowi

ZONA BANTEN - Presiden Joko Widodo memberikan selamat kepada Joe Biden dan Kamala Harris atas pelantikannya melalui akun Twitter-nya @jokowi.

"Congratulations @JoeBiden and @KamalaHarris on your inauguration as the 46th President and 49th Vice President of the United States." Tulis Presiden Jokowi pada Kamis, 21 Januari 2021.

Baca Juga: Sebelum Login eform.bri.co.id untuk Cek Penerima BLT UMKM Rp2,4 Juta, Pastikan Hal Ini

Baca Juga: Bobby iKON Comeback Album Solo Kedua, Beberkan Rincian Lagu Bareng 2 Member iKON

Jokowi berharap kemitraan strategis antarnegara bisa diperkuat tidak hanya untuk kepentingan AS dan Indonesia, namun juga untuk dunia.

"Let us continue to strengthen our strategic partnership, not only for the benefit of our two nations, but for a better world for all ????????????????."

Baca Juga: Joe Biden Disumpah Sebagai Presiden ke-46 di Tengah Tingginya Kecemasan Amerika

Baca Juga: Waspada! Ini Tanda Kerusakan Otak Sudah Parah, Salah Satunya Perubahan Cara Bicara

Joe Biden telah dilantik menjadi presiden Amerika Serikat ke-46 bersama dengan wakil presiden ke-49 Kamala Harris pada Rabu, 20 Januari lalu.

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Twitter @Jokowi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x