Update! Apa 3 Bocah Hilang di Langkat Sudah Ditemukan ? Sang Kades Bongkar Fakta Baru

- 17 Desember 2020, 09:21 WIB
Tiga Bocah yang hilang di Langkat
Tiga Bocah yang hilang di Langkat /Sumut. Foto: dok/pri

ZONABANTEN.com - Update! Apa 3 Bocah Hilang di Langkat Sudah Ditemukan ? Sang Kades Bongkar Fakta Baru

Ya, peristiwa hilangnya tiga bocah di Desa Naman Jehe, Kecamatan Salapian, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara (Sumut), menggegerkan publik.

Sudah masuk dua bulan hingga saat ini.

Baca Juga: Misteri Pembunuhan Ibu Hamil di Tol Jagorawi Terungkap Setelah 1 Tahun, Pelaku Ungkapkan Hal Ini 

Berdasarkan Informasi yang dihimpun menyebutkan bahwa ada salah satu warga yang menyaksikan anak itu saat terakhir terlihat pada 18 Oktober 2020 lalu.

Diketahuu pada 18 Oktober 2020 lalu saat tiga bocah itu melihat parit desa sedang dikeruk menggunakan alat berat.

Sekitar pukul 14.00 WIB alat berat itu berpindah ke tepat lain yang akan dikerjakan lainnya.

Baca Juga: Bahas Video Syur Mirip Gisel, Trans TV Disanksi KPI

Kepala Desa Naman Jahe, Kecamatan Salapian, Jumaan bongkar fakta baru terkait tiga bocah yang hilang secara misterius pada 18 Oktober 2020 lalu.

Lantas sudah ditemukan kah anak itu? berikut penjelasan Kades Naman Jahe.

Halaman:

Editor: Julian

Sumber: INSulteng


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x