175.349 Kasus Aktif! Update Sebaran Virus Corona Covid-19 di 34 Provinsi Indonesia Hari Selasa 2 Februari 2021

2 Februari 2021, 17:03 WIB
Update COVID-19 di Indonesia per 1 Februari 2021 /

 

ZONA BANTEN - Update Terbaru Sebaran Virus Corona Covid-19 di 34 Provinsi Indonesia Selasa 2 Februari 2021.

Hari ini Indonesia mengalami penambahan kasus positif virus corona atau Covid-19 sebanyak 10.379.

Membuat total kasus Sebaran Virus Corona di Indonesia hari ini menjadi 1.099.687
kasus dengan 175.349 kasus aktif.

Vaksinasi telah melalui 2 tahap, total vaksinasi tahap pertama telah mencapai 596.260 orang dan vaksinasi kedua telah mencapai 51.999 orang.

Pemerintah menargetkan 1.531.907 Sumber Daya Manusia Kesehatan mendapatkan vaksinasi dari total 181.554.465 total sasaran vaksinasi.

Menurut data yang di keluarkan Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, setelah memeriksa 71.702 spesimen hingga pukul 12.00 WIB.

Berikut 14 provinsi dengan kasus positif covid-19 terbanyak hari Selasa 2 Februari Januari 2021:

Baca Juga: Nasib Ratusan Ribu Warga Muslim Rohingya Bisa Semakin Buruk Setelah Kudeta Myanmar

1. DKI Jakarta 3.362 kasus baru

2. Jawa Barat 2.068 kasus baru

3. Jawa Tengah 1.116 kasus baru

4. Jawa Timur 847 kasus baru

5. Kalimantan Timur 443 kasus baru

6. Bali 309 kasus baru

7. Sulawesi Tengah 275 kasus baru

8. Di Yogyakarta 226 kasus baru

9. Nusa Tenggara Timur 173 kasus baru

10. Lampung 165 kasus baru

11. Sumatera Utara 136 kasus baru

12. Kalimantan Utara 114 kasus baru

13. Sulawesi Barat 114 kasus baru

14. Sulawesi Utara 103 kasus baru

Hari ini ada 2 provinsi mengalami penambahan kasus corona dibawah 10 dan 1 provinsi yang tidak mengalami penambahan kasus covid-19, yaitu Maluku.

 



Baca Juga: Myanmar Dilanda Kudeta Militer, Ini Respon PBB dan Amerika Serikat

Berikut ini penambahan kasus baru di 34 provinsi pada hari ini selengkapnya :

1. DKI Jakarta 3.362

2. Jawa Barat 2.068

3. Jawa Tengah 1.116

4. Jawa Timur 847

5. Kalimantan Timur 443

6. Bali 309

7. Sulawesi Tengah 275

8. Di Yogyakarta 226

9. Nusa Tenggara Timur 173

Baca Juga: 12 Manfaat Kesehatan dari Makan Anggur, Salah Satunya Meski Manis Tetapi Tidak Meningkatkan Kadar Gula Darah

10. Lampung 165

11. Sumatera Utara 136

12. Kalimantan Utara 114

13. Sulawesi Barat 114

14. Sulawesi Utara 103

15. Kalimantan Tengah 99

16. Sulawesi Selatan 95

17. Kalimantan Selatan 87

18. Riau 78

19. Papua 76

20. Sumatera Selatan 62

21. Gorontalo 59

22. Jambi 53

23. Maluku Utara 45

24. Bangka Belitung 38

25. Sumatera Barat 37

26. Banten 37

27. Kalimantan Barat 37

Baca Juga: Dear M, Sisyphus: The Myth, 10 Daftar Drama Korea Terbaru yang Tayang Bulan Februari 2021

28. Sulawesi Tenggara 31

29. Kepulauan Riau 26

30. Papua Barat 25

31. Aceh 22

32. Bengkulu 13

33. Maluku 8

34. Nusa Tenggara Barat 0

Kasus sembuh pada hari Selasa ini bertambah sebanyak 12.848 pasien sehingga total pasien sembuh ada sebanyak 896.530. Sedangkan Kasus kematian sampai hari ini totalnya menjadi sebanyak 30.581 kasus. Disampaikan juga data suspek sebanyak 75.533 kasus. Update data ini diambil dari 510 kabupaten kota di 34 provinsi.

***

Editor: Rizki Ramadhan

Sumber: BNPB Kemenkes RI

Tags

Terkini

Terpopuler