Sering Lalai Menjalankan Ibadah Wajib? Gus Baha Berikan Cara Menebus Sholat yang Pernah Ditinggalkan

- 8 Agustus 2022, 19:35 WIB
Sering Lalai Menjalankan Ibadah Wajib? Gus Baha Berikan Cara Menebus Sholat yang Pernah Ditinggalkan
Sering Lalai Menjalankan Ibadah Wajib? Gus Baha Berikan Cara Menebus Sholat yang Pernah Ditinggalkan /tangkapan layar akun YouTube @Dakwah Digital/

Padahal shalat merupakan ibadah wajib sehingga apabila ditinggalkan tentu harus diganti.

Dalam salah satu ceramah, Gus Baha pernah mengungkapkan bahwa ada satu cara untuk menebus hutang shalat yang telah ditinggalkan meski sudah bertahun-tahun.

Baca Juga: Hari Kucing Sedunia 2022 Tiba, Ketahui 8 Fakta Menarik Tentang Hewan Berbulu Ini

Sebagaimana yang dilansir di kanal YouTube Berkah Nyantri pada Senin 8 Agustus 2022, berikut satu cara menebus shalat yang sudah lama ditinggalkan menurut Gus Baha.

Menurut Gus Baha selain hanya istighfar ada satu cara yang dapat dilakukan untuk menembus shalat yang sudah lama ditinggalkan.

Cara tersebut adalah dengan melaksanakan dua kali shalat pada setiap
waktunya.

Pada salah satu shalatnya, harus berniat shalat untuk mengganti shalat yang telah ditinggalkan.

"Begini saja, pokoknya tiap shalat kamu lakukan dua kali dan satu diantara dua shalat yang dilakukan tersebut ini akan untuk mengqada salat yang dulu," kata Gus Baha.

Artikel serupa bisa juga dibaca pada laman Portal Sulut (PRMN) dengan judul: Gus Baha Ungkap Cara Terbaik Menebus Hutang Shalat yang Sudah Lama Ditinggalkan

Adapun nian shalat mengganti tersebut adalah sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Bayu Kurniya Sandi

Sumber: Portal Sulut


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x